Harga Jual Suzuki Nex Terbaru Bulan Juli 2016 Terbaru di Indonesia

Unknown 00.14 Add Comment
Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016
Motor Matic Suzuki Nex
Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016,,,,, Lagi-lagi motor matic suzuki yang satu ini juga tidak beda jauh dengan motor lainnya keluaran Suzuki, ditawarkan dengan harga yang lebih murah meriah. Padahal Motor Suzuki Nex sudah dibekali dengan berbagai fitur canggih, mesinnya juga sudah menerapkan teknologi injeksi gan. Motor Matic 115 cc ini, tidak beda jauh dengan Honda Beat 115cc dan Yamaha Mio 115cc, dari segi tampilan, kualitas, hingga tenaga mesinnya masih terbilang seimbang. Yang menjadi perbedaan mendasar kalau menurut bang ucok, paling dalam masalah Harga gan. Harga Suzuki Nex jauh lebih murah, jika kita bandingkan dengan Beat dan Mio.

Motor Matic Suzuki Nex datang sebagai salah satu produk unggulan dari suzuki matic, karna sudah dibekali dengan teknologi injeksinya. Melihat minat pasar motor matic yang terus meningkat dari 2007 silam, membuat pabrikan motor Suzuki ingin berbicara banyak dikancah pasar motor Matic Indonesia. Honda tentunya menjadi saingan paling berat di segala aspek penjualan motor, begitu juga dengan pasar motor matic. Honda memang masih terlalu tangguh, karna penjualan motor maticnya 50% dari keseluruhan penjualan matic tanah air. Tapi agan jangan salah dulu, jika Honda terkenal dengan motornya yang paling irit, Yamaha terkenal dengan tenaga mesinnya yang sangat cepat, Suzuki juga punya kelebihan tersendiri yaitu harganya yang jauh lebih murah. Sangat cocok sekali buat kita yang ekonominya menengah kebawah, karena untuk urusan kualitas motor Matic Suzuki ini juga punya kualitas yang mumpuni gan.
Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016
Motor Matic Suzuki Nex
Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016
Motor Matic Suzuki Nex
Motor Suzuki Nex dibekali dengan mesin bertenaga 113cc, 4 langkah, 1 silinder dengan pendingin mesin jenis udara. Motor ini sudah dilengkapi dengan teknologi full injeksi yang membuatnya maki irit dan lebih tangguh. Motor ini sangat cocok dipakai di segala medan, mulai dari jalan perkotaan ataupun masuk kedaerah pelosok. Dengan bodynya yang ramping akan membuatnya mudah untuk dibawa bermanuver dijalanan yang macet sekalipun, sekaligus mudah untuk mengendalikannya ketika melaju dikecepatan tinggi. Motor matic ini juga sudah dilengkapi dengan fitur-fitur canggih ala motor mewah lainnya, seperti  Tip-Over Sensor (TOS), Intake Air Temperature Sensor (IATS), Throttle Position Sensor (TPS), Intake Air Pressure Sensor (IAPS), Oxygen Sensor (O2S), Engine Temperature Sensor (ETS), dan Crankshaft Position Sensor (CKPS). Dengan dilengkapinya berbagai sensor mewah nan Modren tidak membuat Harga Suzuki Nex menjadi lebih mahal gan, Motor ini masih dibandrol dengan harga yang terjangkau. Untuk tenaga Suzuki Nex FI, mampu menghasilkan tenaga maksimum hingga 6,9 KW pada putaran 8.800 Rpm denga torsi maksimal hingga 8,7 Nm pada putaran 6.500 RPM, top speednya sendiri mampu mencapai 105 kilometer per jamnya.
Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016
Motor Matic Suzuki Nex
Untuk lebih jelasnya kita lihat aja Spesifikas Sujuki Nex FI dibawah ini :

Mesin
Jenis                        : 4 langkah, 1 silinder
Isi Silinder                : 113 cm3
Ratio Kompresi        : 9.4
Sistem Bahan Bakar : Fuel Injection
Sistem Pengapian      : CDI
Sistem Starter           : Elektrik dan engkol
Transmisi                   : CVT/V-belt
Kapasitas Tangki       : 3.5 L

Dimensi
Panjang                   : 1.850 mm
Lebar                      : 665 mm
Jarak Sumbu           : 1.235 mm
Jarak Pijak              : 135 mm
Tinggi Jok                : 735 mm
Berat Kosong          : 87 kg

Rangka
Suspensi Depan       : Teleskopik, per ulir, Peredam Oli
Suspensi Belakang   : Tipe lengan ayun, per ulir, Peredam Oli
Rem Depan             : Cakram
Rem Belakang         : Tromol
Roda Depan            : 70/90 – 14 M/C 34 P
Roda Belakang        : 80/90 – 14 M/C 46 P
Velg                         : Casting Wheel
 Baca Juga :  Daftar Harga Motor Suzuki Terbaru 2016
Sedangkan untuk varian warna Suzuki Nex FI sendiri antara lain Funky Green, Rockin Red, Stylish White, Sporty Black, Cheerful Pink dan Indie Blue. Dengan banyaknya pilihan variannya, akan membuat agan sebagai pecinta motor matic Suzuki akan lebih leluasa menentukan seleranya. Apalagi Harga Suzuki Nex yang terbilang lebih murah,, tentunya sangat menarik untuk dicoba gan.
Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016
Motor Matic Suzuki Nex
Untuk masalah Harga Suzuki Nex Fi termasuk paling murah gan, lihat aja daptar harga dibawah ini :

Harag Suzuki Nex UD 110        : Rp 12.400.000
Harga Suzuki Nex Full Option    : Rp 13.825.000
Harga Suzuki Nex Top Case      : Rp 13.335.000
Harga Suzuki Nex FI 110 NEZ   : Rp 12.850.000
Harga Suzuki Nex FI 110          : Rp 13,125.000
Harga Suzuki Nex Black Fire    : Rp 13.025.000

Sekian dulu yang dapat bang ucok sampaikan, mudah-mudahan tulisan bang ucok ini bermanpaat buat kita semua. Untuk harga yang lebih jelasnya, agan bisa tanyakan langsung ke Dealer resmi motor Suzuki didaerah anda. Harga Suzuki Nex yang kami cantumkan cuman harga rata-rata Dealer Suzuki aja gan.
Baca Juga :  Harga Sepeda Motor Suzuki Matic 2016 Terbaru dan Terlengkap dan Kumpulan Harga Motor Sport Suzuki Terbaru 2016 

Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Terbaru Juli 2016

Unknown 11.40 Add Comment
Kawasaki Kx 85 . Pusatmotor.com - Motor Trail Kawasaki KX begitu penomenal , untuk pasar otomotip tanah air sendiri hampir semua pecinta olahraga Motor Cross akrab dengan motor mungil ini. Nah kali ini bang ucok akan mengulas sedikit tentang informasi Modifikasi dan Spesifikasi Mortor Kawasaki KX 85cc. Penasaran kan, gimana sih model Kawasaki KX yang bang ucok bilang itu ? oke guys, nyantai aja semua akan bang ucok kupas secara lengkap dan mendetail.

Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Ferbruari Terbaru
Kawasaki KX 85

Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Terbaru

Spesifikasi Kawasaki KX 85 CC


Motor Sport Kawasaki KX 85 dibekali dengan mesin berkapasitas 84 cc berpendingin cairan, 2 tak, silinder tunggal. Motor Sport off road ini memiliki akselerasi yang cukup mumpuni untuk kategori motor cross ber mesin 85cc. Tenaga responsif yang dihasilkan, didapat dari peningkatan Speed motor, yang sudah menggunakan mesin karburator 6 percepatan. Dengan Bodinya yang ramping juga sangat membantu ketika balapan, karena sangat mudah untuk dikendalikan.

Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Ferbruari Terbaru



Motor Kawasaki KX 85 cc sendiri sangat cocok buat croser pemula, karena dengan bodinya yang ramping dan tenaga mesin yang mudahuntuk dikendalikan, memudahkan kita yang sedang belajar melakukan balapan.  Nah bagi teman-teman sekalian yang mau mencoba balapan motor Cros,  nggak ada salahnya belajar menaiki motor kawasaki trail kx 85. Untuk nilai tambah dari kawasaki KX 85 cc antara lai dari segi fiturnya dan bodinya yang ramping membuatnya mudah untuk dikendalikan.  Tentunya desainnya juga yang sangat stylish dan futuristik membuat motor ini tampak berkesan, motor mungil ini memang pantas diacungi jempol.

Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Ferbruari Terbaru
Mesin Kawasaki KX

Spesifikasi Lengkap Kawasaki KX 85 cc Terbaru 

Rangka

Suspensi Depan      : 36 mm inverted catridge fork dengan 16 way, Adjustable Compression damping
Suspensi Belakang  : Sistem suspensi Special Uni-Trak, dengan Gas - Charged Shock - Tingkat keempukan dapat di stel, 4-Way Compression dan 20 Rebound Damping Adjustment
Rem Depan             : 220 mm Single Disc dengan Dual Piston Calliper
Rem Belakang         : 184 mm Single Disc dengan Single Piston Calliper
Ban Depan              : 70 / 100 - 19
Ban Belakang          : 90 / 100 - 16
Jarak Poros Roda   : 1.290 mm
Jarak ke Tanah       : 380 mm
Berat                     : 71 kg dalam keadaan bensin penuh
Kapasitas Bensin   : 5,5 liter

Mesin

Tipe                      : 2 Langkah, Cairan Pendingin, 1 silinder
Karburator           : Keihin PWK 28
Diameter x Langkah       : 48,5 x 45,8 mm
Perbandingan Kompresi : Variable 9.2 : 1 / 10.0 : 1 Kecepatan Tinggi / Rendah
Jumlah Transmisi            : 6 - Speed

Harga Kawasaki KX 85cc terbaru dan Terufdate

Motor Sport kawasaki KX sebenarnya dibandrol dengan harga yang lumayan murah, mengingat mesinnya juga yang 85cc, tentunya dengan harga 50 jutaan gan.

Harga Kawasaki KX 85cc : Rp 49,500,000

Modifikasi Kawasaki KX 85cc 

Setelah membahas Spesifikasi dari Motor Kawasaki Kx 85cc, sekarang bang ucok akan beralih kepembahasan selanjutnya gan. Tadi kita kan udah bilang akan membahasnya secara tuntas, nah untuk Modifikasi Kawasaki KX 85 sendiri gimana toh? Kawasaki KX 85 sendiri yang mengusung gaya yang sangat sederhana sangat cocok untuk dirubah gan, anda bisa membuatnya tampil lebih ganas lagi gan dengan penambahan beberapa part motor lainnya. Nah kali ini kita kan membahas du aliran modifikasi yang paling mudah dan murah meriah gan, yaitu Gaya Air Brush dan Gaya Spesial Angine.

Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Ferbruari Terbaru

Gaya Air Brush

Menurut hemat bag ucok, anda lebih baik memodif kawasakikx 85 anda dengan gaya air Brush aja, karena pertimbangan modal yang lebih murah dan tidak mempunyai resiko kerusakan pada motor anda. Untuk bagian tenaga, Kawasaki KX memang memiliki tenaga yang tidak kencang- kencang bangat, tapi untuk akselerasi bagi pemula tentunya itu udah cukup gan. Dengan menghias motor anda dengan Warna warni Air Brush, terus ditambah lagi dengan Striker kesukaan anda tentunya membuatnya akan tampil lebih indah. 
Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Ferbruari Terbaru
Gaya Air Brush
Gaya Special Engine

Untuk memodif motor kawasaki kx anda dengan gaya Spesial Engine, tidak mengharuskan anda merubah bagian bodynya, dikarenakan body dari Kawasaki yang satu ini sudah memiliki tampilan yang cukup baik dan sempurna. Yang perlu anda perbaharui antara lain dibagian Head lampnya aja gan, dengan menganti head lamp dapat membuat tampilannya lebih sempurna. Mungkin bisa anda gunakan decal atau stiker produk adventure pada bagian body, yang saat ini banyak sekali dijual dipasaran, sehingga penampilan Kawasaki KX 85 cc lebih sporty dan stylish. 

Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Ferbruari Terbaru
Gaya Special Engine
Begitulah sedikit informasi seputar Spesifikasi, Harga dan Modifikasi Kawasaki KX 85 cc, Motor Cross ini pastinya sangat cocok buat anda yang suka melakukan balapan Off road dan Motor Cross. Apalagi buat anda yang mau belajar dalam ajang balapan ini, tentunya sangat cocok mengingat bodinya yang mungil, tentunya akan sangat mudah untuk dikendalikan.
Sekian dulu yang dapat kami sampaikan seputar Modifikasi , Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Kx 85 cc Ferbruari Terbaru ,,, mudah-mudahan artikel singkat ini dapat bermapaat buat kita semua. Terus ufdate info terbaru dari Pusat Motor. com, bang ucok pamit undur diri. Wassalamu alaikum

Spesifikasi Dan Harga Kawasaki ZX 10R New Bulan Juli 2016 di Indonesia

Unknown 11.36 Add Comment
Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx10r New Bulan Februari 2016
Kawasaki ZX10R

Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx 10R New Bulan Februari 2016  


Kawasaki ZX10R merupakan inofasi termutahir kala ini untuk motor Sport kelas Premium gan, dilengkapi berbagai fitur canggih nan modren memmbuatnya tampil prima. Motor Kawasaki memang betul-betul ingin menguasai pasar motor sport dunia, terbukti dengan banyaknya Motor Sport dengan beragam jenis telah mereka keluarkan. Untuk Negara kita sendiri yang merupakan konsumen Motor terbesar di Jagat Raya ini, dalam masalah Motor Sport super Bikenya masih didominasi Motor keluaran Kawasaki. Singkatnya untuk urusan Motor Sport, kawasaki juaranya.

Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx10r New Bulan Februari 2016
Kawasaki ZX10R
Motor Kawasaki ZX 10R sendiri resmi diluncurkan pada tanggal 20 pebruari tahun lalu, kala itu kawasaki mengeluarkan 2 motor sport terbarunya yaitu : Kawasaki Ninja 300R dan Kawasaki ZX 10R. Dengan hadirnya 2 motor Sport ini membuat dominasi kawasaki makin sempurna guys, solnya kawasaki berarti sudah memiliki motor Sport mulai dari kelas 125cc sampai 1400cc yang sudah beredar di Nusantara. Melihat hal ini, sangat sulit rasanya buat pabrikan motor lainnya  untuk menyaingi Kawasaki dikelas Motor Sport, terutama Motor Super Bike. Ditambah lagi dengan berbagai Fitur-fitur canggih nan sporty yang diusung pabrikan Kawasaki untuk motor sportnya, tentunya akan mudah untuk memikat para penggemar motor Indonesia. Nah untuk lebih jelasnya Bang Ucok dari Pusat motor, akan mengulas satu persatu tentang keunggulan dan fitur unggulan motor kawasaki yang satu ini.

Desain Gahar Khas Motor Balap


Kawasaki Ninja ZX-10R ini memang memiliki aura khas motor balap yang sangat kental sekali, sehingga membuatnya terlihat gahar, racy dan super sporty bangat. Kita mulai dari bodinya yang sengaja didesain dengan gaya aerodinamis, baik mulai dari bagian depan hingga belakang yang tentunya akan memberikan kemudahan dalam melesat di jalanan. Bentuk head fairing yang meruncing dengan aksen lubang udara (air intake) dapat mendinginkan radiator mesinnya, serta desain visor gelap yang besar membuatnya tampil lebih terkesan gaya. Dilanjutkan lagi tampilan headlamp atau lampu utamanya yang terdiri dari 2 buah lampu, yang dipadukan dengan spion yang memiliki lampu sein membuat motor sport bike ini terlihat lebih machoo. Untuk bagian kemudinya, Kawasaki ZX-10R ini memiliki setang jepit Underyoke yang dipadukan dengan tangki berukuran besar, sehingga akan memudahkan pengendara untuk melakukan akselerasi ketika melaju dalam kecepatan maksimal, karena dapat memecah sirkulasi udara dengan posisi stangnya yang merunduk. Untuk bagian samping dan Bodi belakangnya sendiri jelas terlihat gaya MotoGp yang diusungnya, perpaduan desain full fairing dengan gaya Super Bikenya mebuat motor ini terlihat gagah.

Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx 10R New Bulan Februari 2016
Kawasaki ZX10R
Spedometer Full Digital Sangat Keren dan Sporty

Untuk Bagian Speed Meternya, Kawasaki ZX10R dibekali dengan panel indikator full digital, yang terlihat sangat keren, modern dan sporty. Mulai dari tampilan takometernya yang memiliki desain lengkungan digital dengan angka maksimal 15.000 RPM dengan batasan 14.000 RPM, ditambah lagi dengan lampu indikator penunjuk rotasi mesinnya permenit melengkapi gaya moderen yang diusungnya. Singkatnya spedometer Kawasaki Ninja ZX-10R memiliki sistem digital terlihat cukup lengkap, mulai dari pengukur kecepatan, posisi gigi, power indikator, traction indikator, jam digital, trip meter dan suhu mesin. Bahkan kecanggihan lainnya ditemukan pada bagian dashboardnya, yang berupa pengaturan traction control dan power yang dapat disesuaikan dengan keinginan untuk track yang dilalui. Dengan hadirnya berbagai Fitur canggih tersebut  membuat motor Sport ini makin sempurna.
Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx 10R New Bulan Februari 2016
Kawasaki ZX10R

Dapur Pacu Sangat Powerfull dan Ganas


Tenaga Motor Sport Kawasaki Ninja tentunya sudah tidak diragukan lagi, untuk mesin yang ber cc kecil aja sudah seperti kilat, apalagi motor ber cc besarnya. Kawasaki Ninja ZX 10R sendiri dibekali dengan mesin bertenaga super Sob, bukan hanya desainnya aja yang kelihatan Woow. Super bike andalan Kawasaki ini memiliki mesin 4 stroke dengan 4 silinder segaris, yang berkapasitas 998 cc dengan teknologi DOHC 16 katup, serta kompresi 13.0/1. Untuk tenaga Kawasaki yang satu ini sendiri dapat memuntahkan kekuatan maksimal mencapai 200 PS pada putaran 13.000 RPM, dengan torsi maksimal 112 Nm pada putaran mesin 11.500 RPM. Kecepatannya sendiri ketika uji cobanya dapat meraih kecepatan maksimal lebih dari 300 km/jam, dengan kecepatan seperti ini sangat cocok sekali buat agan yang suka melaju diatas rata-rata 100 Km. Tenaga Kawasaki Ninja ZX-10R tersebut disalurkan melalui transmisi manual 6 percepatan, dengan pendingin mesin berbentuk cairan. Untuk sistem penyuplai bahan bakarnya kawasaki menggunakan teknologi DFI denganthrottle bodi Keihin 47 mm yang berjumlah 4 buah,  yang dapat menjaga kesetabilan konsumsi pembakaran BBMnya. 
Untuk sistem pengeremannya, Kawasaki mengandalkan KIBS (Kawasaki IntelegentBrake System) yang dapat melalukan pengereman dengan baik sesuai dengan kondisi jalan yang dilalui, sehingga dapat memberikan fungsi pengereman yang optimal, aman dan nyaman.

Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx 10R New Bulan Februari 2016
Kawasaki ZX10R

Fitur-fitur Motor Balap

Terakhir untuk fiturnya tidak usah diragukan lagi karena spesifikasi Kawasaki Ninja ZX-10R ini memiliki fitur super bike yang canggih dan modern. Mulai dari sektor mesinnya yang menggunakan DFI (Digital Fuel Injection), teknologi ini akan memberikan performa yang lebih lembut dan mengeluarkan tenaga yang linear ketika anda menarik tuas gasnya serta menstabilkan tenaga mesinnya. Untuk fitur Balap lainnya Kawasaki membekalinya dengan fitur Sport-Kawasaki Traction Control (S-KTRC), ini berguna untuk mengimbangi performa mesin yang besar dan sangat cepat. Dengan teknologi  S-KTRC ini, anda tidak perlu hawatir lagi kehilangan Grip bannya, ketika melaju dengan kecepatan tinggi. 
Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx 10R New Bulan Februari 2016
Kawasaki ZX10R
Spesifikasi Dan Harga Kawasaki Zx 10R New Bulan Februari 2016
Kawasaki ZX10R

Spesifikasi Kawasaki Ninja ZX-10R

Mesin    

Tipe                        : Pendingin cair, 4 tak , 4 silinder sejajar
Maksimum Power   : 200.1 PS / 13.000 rpm
Torsi Maksimum     : 112 Nm / 11.500 rpm
Karburator             : Fuel injection 47mm x 4
Diameter x Langkah : 76.0 x 55.0 mm
Volume Silinder        : 998 cc
Valve System            : DOHC 16 katup
Perbandingan Kompresi : 13.0:1
Jumlah Transmisi        : 6 kecepatan

Dimensi    

Panjang x Lebar x Tinggi  : 2,075 x 715 x 1,115 mm
Jarak Poros Roda            : 1,425 mm
Jarak ke Tanah                 : 135 mm
Berat                                : 198 kg
Kapasitas Bensin              : 17 liter

Rangka    

Suspensi Depan           : Inverted fork 43mm
Suspensi Belakang       : Horizontal Back-link dengan gas-charged
Rem Depan                 : Dual semi-floating 310mm petal discs
Rem Belakang             : Single 220 mm petal discs
Ban Depan                  : 120/70ZR17M/C (58W)
Ban Belakang             : 190/55ZR17M/C (75W)

Spesifikasi Dan Harga Kawasaki ZX 10R New Bulan Februari 2016

Bukan hal yang aneh lagi gan jika harga kawasaki dibandrol dengan harga yang cukup pantastis, kalau motor murahan bukan Kawasaki Ninja namanya. Sama halnya dengan harga Motor Kawasaki ZX 10R, yang dipasrkan dengan harga yang lumayan,,, Hihihi. Tapi melihat Spesifikasi yang diusungnya tentunya sebanding juga dengan harganya yang mahal, memang penjualan motor ini diperuntukkan untuk konsumen kelas atas gan. Kawaski sendiri menjual motor ini seharga 360 jutaan gan, jika agan benar-benar ingin merasakan performa motor MotoGp ngga ada salahnya untuk mencoba motor yang satu ini. Dijamin anda pasti akan meraskan aura balapan sesungguhnya ketika mengendarai motor kawasaki ini.

Baca Juga gan : Harga Motor Kawasaki Ninja Baru Februari 2016 dan Daftar Harga Harga Motor Kawasaki Ninja R Dan Trail 250cc Terbaru 2016
Sekian dulu sedikit informasi dari bang ucok, mudah-mudahan artikel yang satu ini dapat menambah wawasan kita semua. Motor Kawasaki ZX 10R terbaru pastinya akan membuat anda lebih percaya diri ketika melaju dijalanan, Motor Sport Kawasaki selalu didepan. Sekian dan terimakasih Wassalamu alaikum .Jangan lupa lihat update pusatmotor.com tiap harinya.

Informasi Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran Bulan Juli 2016 di Indonesia

Unknown 00.51 Add Comment
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Satria FU
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016,,, Halo gan,, kali ini bang ucok hadir kembali dengan seputar informasi terbaru dari motor Suzuki. Motor Suzuki termasuk salah satu merk motor paling tua di Indonesia. Tidak heran berbagai macam Motor Jadul Suzuki, jadi koleksi paling menarik buat para pecinta Motor Klasik tanah air. Sebut saja Motor Suzuki RC atau Suzuki Bravo, yang sudah ada sejak tahun 80 an. Motor-motor klasik memang mempunyai aura tersendiri jika benar-benar perawatannya, motor klasik memang memiliki kelebihan tersendiri dalam bidang ketangguhan mesinnya. Body yang kokoh serta desain yang unik tentunya jadi aura paling menawan dari motor jadul. Disamping itu harga motor klasik masih terbilang terjangkau gan, biarpun masih membutuhkan perawatan yang ekstra. Harga Motor Seken dan jadul Suzuki memiliki fariasi harga yang lumayan murah gan, menarik untuk kita bahas gan.   
Motor Suzuki Satria
Harga Seken Motor Satria bisa dibilang masih mahal gan, ia motor ini memang masih idola para remaja tanah air. Tak heran jika harga baru dan sekennya masih mahal, motor ini mempunyai daya tarik tersendiri dikelas motor sport. Untuk jenis seken satria yang masih dijual ada beberapa jenis gan, mulai dari Satria R 125cc keluaran 1998 sampai 2004 dan Satria FU 150cc keluaran 2005 sampai 2016. Harganya juga tentu berpariasi gan tergantung barangnya, nah yang bang ucok akan sebutkan cuman Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran aja gan.
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Satria
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Satria
Baca Juga :  Kumpulan Harga Motor Satria Fu 150 Terbaru Yang Bekas Dan Baru dan Harga dan Spesifikasi Suzuki Motor New Satria FI 150 2016 Terbaru Fuul Injection
Harga Motor Suzuki Satria R 125cc
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 1998 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 1999 Harga Rp 3.000.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2000 Harga Rp 3.250.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2001 Harga Rp 3.500.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2002 Harga Rp 3.750.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2003 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2004 Harga Rp 5.500.000

Harga Motor Suzuki Satria FU 150cc
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2004 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2005 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2006 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2007 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2008 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2009 Harga Rp 10.000.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2010 Harga Rp 11.000.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2011 Harga Rp 11.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2012 Harga Rp 12.000.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2013 Harga Rp 13.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2014 Harga Rp 14.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2015 Harga Rp 15.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2016 Harga Rp 17.500.000

Motor Suzuki Raider
Motor Suzuki Raider keluaran tahun 2003 Harga Rp 9.500.000
Motor Suzuki Raider keluaran tahun 2004 Harga Rp 10.500.000

Motor Suzuki Thunder
Motor gede ini cukup melekat dihati para pecinta motor sport tanah air, memiliki desain yang futuristik, sporty ala motor balap membuatnya berjaya diera 2005 sampai 2008an. Menjadi saingan langsung Honda Tiger , tentunya membuat motor ini jadi cepat dikenal masarakat. Tapi ironisnya Motor ini tidak diproduksi lagi oleh Suzuki sama halnya seperti Motor Honda Tiger, padahal kedua motor ini sangat digemari masarakat Indonesia. Untuk Harga Motor Seken Suzuki Thunder sendiri terbilang murah lah gan,, antara 4 sampai 8 jutaan lah.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Thunder
Harga Motor Suzuki Thunder 125 Bekas
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2005 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2006 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2007 Harga Rp 4.750.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2009 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2010 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.500.000

Motor Suzuki Shogun
Motor Suzuki Shogun mulai beredar dari tahun 1996 sampai 2008, motor ini termasuk motor bebek pertama yang paling modren di indonesia gan. Motor ini cukup bersinar pada jamannya, dengan desain yang Sporty membuatnya disukai masarakat tanah air. Tapi anehnya motor ini tidak dikeluarkan lagi gan, padahal motor ini masihdiminati masarakat.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Shogun
Berikut ini daptar Harga Motor Seken Suzuki Shogun mulai dari keluaran 1996 sampai 2008, motor ini termasuk motor bebek pertama yang paling modren di indonesia gan. Varian sekennya juga bermacam-macam, seperti Shogun 110cc lawas, Shogun 110R dan Shogun 125R.

Harga Seken Motor Suzuki Shogun
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1996 Harga Rp 1.750.000
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1997 Harga Rp 2.000.000
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1998 Harga Rp 2.250.000
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1999 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2000 Harga Rp 3.000.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2001 Harga Rp 3.250.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2002 Harga Rp 3.500.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2003 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Shogun 125 R keluaran tahun 2004 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Shogun 125 R keluaran tahun 2005 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Shogun SP 125 R keluaran tahun 2006 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Shogun SP 125 R keluaran tahun 2007 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Shogun SP 125 R keluaran tahun 2008 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Arashi
Motor Suzuki Arashi hadir sebagai penerus Motor Suzuki Shogun, hampir disemua sektornya kedua motor ini memiliki kemiripan. Suzuki Arashi memiliki perbaikan disegi performa saja, ia dengan menggunakan Kopling serta peningkatan tenaga mesinnya, membuatnya lebih bertenaga dari Motor Suzuki Shogun. Tapi anehnya Motor ini tidak mendapat respon yang cukup baik di pasar otomotif tanah air, yang berakibat motor ini tidak produksi ulang lagi gan. Tapi tidak ada salahnya untuk memiliki motor yang satu ini, karna harganya cukup murah gan,,, untuk harga motor sekennya antara 5 sampai 6 jutaan gan.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Arashi
Motor Suzuki Arashi keluaran tahun 2006 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Arashi keluaran tahun 2007 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Arashi keluaran tahun 2008 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Smash
Motor Suzuki Smash adalah sepeda motor bebek 4 tak Suzuki, Motor ini merupakan produk unggulan dikelas motor bebek bersama Honda Supra X dan Yamaha Vega R. Motor Suzuki Smash memiliki model dan desain yang cukup woow dan keren bangat menjadikannya bisa bersaing dengan Honda Supra X. Tenaganya juga cukup kuat untuk sekelas motor 110cc, harga motor bekas suzuki smash juga terbilang cukup murah gan.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Smash
Untuk varian motor suzuki smash  ada 2 varian utama gan, yaitu Suzuki Smash biasa dan Suzuki Smash Titan. Harga Motor Seken Suzuki Smash antara 2 sampai 8 jutaan. 

Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2003 Harga Rp 2.750.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2004 Harga Rp 3.000.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2005 Harga Rp 3.500.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2006 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2007 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2010 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2012 Harga Rp 7.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2013 Harga Rp 7.500.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2014 Harga Rp 8.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2015 Harga Rp 8.250.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2016 Harga Rp 8.500.000

Motor Suzuki Nex FI
Motor Skutik Suzuki Nex FI merupakan motor berteknologi canggih dari Suzuki, motor ini dilengkapi bebagai sensor terbaru ala Suzuki. Sebagai produk unggulan dari kelas motor matic, tidak serta merta membuatnya laris dipasaran. Apalagi melihat banyaknya Motor Matic yang beredar dipasaran sekarang ini, berbagai kebijakan telah diambil Motor Suzuki untuk mendonkrak jumlah penjualan motor maticnya. Seperti peningkatan kualitas motor, hinga dengan menurunkan harga jual motor disegala segmen. Motor matic Suzuki Nex Fi contohnya, yang sudah dibekali dengan berbagai tenologi canggih serta mesinnya yang sudah injeksi tapi harganya jauh dibawah motor matic sekelasnya.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Nex FI
Untuk harga motor seken suzuki Nex FI masih terbilang standar gan, karna motor ini juga baru keluar sejak 2012 silam.

Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2012 Harga Rp 7.100.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2013 Harga Rp 8.100.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2014 Harga Rp 8.500.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2015 Harga Rp 9.500.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2016 Harga Rp 10.500.000
Motor Suzuki Spin
Motor Matic Suzuki Spin termasuk motor matic keluaranpertama dari suzuki, mengingat motor matic baru beredar sejak 2004 lalu dan mulai menguasai pasar sejak 2007. Motor ini jadi andalan Pabrikan Suzuki di kelas motor matic, Beat dan Mio merupakan lawan paling kuat dikelas motor matic. Harga jual motor matic ini juga terbilang murah, untuk harga motor bekasnya juga terbilang sangat murah meriah gan.
Baca juga gan : Daftar Harga Motor Suzuki Terbaru 2016 Suzuki Nex ,Suzuki Sky Wave , Suzuki Spin ,Suzuki Hayate , Suzuki Inazuma 250
 
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Spin
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2006 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2007 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2009 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2010 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Sky
Motor matic suzuki selanjutnya datang dari Sky, yaitu SkyDrive dan Sky Wave. Motor matic suzuki ini mempunyai akselerasi yang cukup lumayan juga gan, dengan mesin 125cc serta desain yang sporty membuat motor ini tampil lebih modren. Harga Motor Bekas Suzuki ini termasuk murah gan, menarik untuk kita bahas lebih lanjut gan :

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Sky
Harga Motor Seken Suzuki Skydrive dan Skywave : 
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2009 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2010 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2012 Harga Rp 6.600.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2013 Harga Rp 7.500.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2007 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2009 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2010 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2011 Harga Rp 7.000.000
Motor Suzuki Hayate
Untuk Motor matic keluaran terbaru pabrikan suzuki, kali ini datang dari Suzuki Hayate gan. Motor matic ini mempunyai perbedaan yang cukup mencolok dari motor matic lainnya, karna dilengkapi dengan 2 Shock dibagian belakang. Dengan begitu, motor ini akan lebih kokoh menahan beban yang cukup berat sekalipun. Untuk masalah desain, motor ini tampil dengan desain menawan, dengan perpaduan warna dan bodi yang stylish menjadi ciri has tersendiri. Dengan banyaknya fitur mewah dan modren, Suzuki mengharapkan penjualan motor ini bisa bersaing dengan motor matic Honda dan Yamaha.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Hayate
Motor Suzuki Hayate keluaran tahun 2011 Harga Rp 7.250.000
Motor Suzuki Hayate keluaran tahun 2012 Harga Rp 8.500.000
Motor Suzuki Hayate keluaran tahun 2013 Harga Rp 9.500.000

Untuk harga motor second suzuki seterusnya masih banyak lagi gan, untuk lebih jelasnya kita lihat aja daptar harga dibawah ini :

Motor Suzuki Tornado
Motor Suzuki Tornado GS keluaran tahun 1995 Harga Rp 2.000.000
Motor Suzuki Tornado GS keluaran tahun 1996 Harga Rp 2.250.000
Motor Suzuki Tornado GS keluaran tahun 1997 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki Tornado GX keluaran tahun 1996 Harga Rp 2.250.000
Motor Suzuki Tornado GX keluaran tahun 1997 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki TRS
Motor Suzuki TRS keluaran tahun 1983 Harga Rp 2.000.000
Motor Suzuki TRS keluaran tahun 1984 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki TS
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2001 Harga Rp 20.000.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2002 Harga Rp 22.000.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2003 Harga Rp 25.500.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2004 Harga Rp 28.000.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2005 Harga Rp 30.000.000

Nah cukup sekian dulu yang dapat bang ucok sampaikan, mudah-mudahan Artikel bang ucok dari Pusat Motor ini bisa bermanpaat buat kita semua. Harga Motor Seken Suzuki yang bang ucok rangkum ini cuman harga rata-rata termurah saja gan.
Baca Juga :  Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016 dan Motor Baru Suzuki Indonesia keluaran Tahun 2016

Berita Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia ( Yamaha Sport , Yamaha Bebek , Yamaha Matic )

Unknown 00.05 Add Comment
Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia,, Sepeda Motor jadi alat teranportasi paling bayak digunakan di Indonesia. Bahkan untuk catatan penting,, Jepang sebagai produsen Motor masih jauh dibawah Indonesia untuk urusan pemakai Motor. Kenapa sih masarakat lebih suka pake motor??? Tentunya kita semua sadari, Negara kita punya Wilayah yang sangat luas,,sedangkan tranportasi darat yang disediakan negara seperti Bus dan Kereta api masih jauh dari kata memadai, ditambah kondisi jalanan yang macet dimana-mana. Makanya tak heran masarakat lebih memilih memiliki Motor, yang nilai ekonomisnya jauh lebih murah dan mudah untuk didapatkan. Perjalanan jarak jauh juga, terasa dekat dengan memakai Motor, Macet juga tidak jadi halangan untuk pengguna Motor,, Beneer kan gan. Kali ini,, setelah kemarin kami sudah membahas jenis Motor Honda,, Bang ucok kali ini mau membahas secara singkat," tapi padat", tentang Jenis Motor Yamaha.   

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia

A. Motor Yamaha Sport

Jenis Motor Yamaha Sport di tanah air, merupakan jenis paling kuat dipasaran otomotif Indonesia. Masarakat Indonesia pastinya sudah tahu betul bagaimana kegarangan motor sport yamaha, apalagi yang ber cc diatas 200cc. Memang kalau mau dibandingkan dengan motor Sport keluaran Honda, Jenis Motor Yamaha tentunya masih ada satu tangga diatas Honda. Apalagi Mesin Sport Yamaha yang sudah dibekali berbagai tehnologi canggih standarisasi Moto GP, membuatnya lebih bertenaga di area balap. Begitu juga dengan desain Motor Sport Yamaha yang moto gp bangat.

1. Yamaha YZF 25R

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
 Yamaha YZF 25R
Yamaha YZF R25 dengan mesin 2 cilinder membuatnya jadi pesaing ketat Kawasaki 250FI, yang sebelumnya menguasai pasar Motor Sport 250cc. Dengan tehnologi DOHC dan kapasitas mesin 249 cc mampu membuat pengendaranya melesat dengan kecepatan tinggi seperti pembalap MotoGP. Mesinnya juga dilengkapi dengan Liquid cooled 4 stroke dan 2 silinder yang membuat performa mesin dari Jenis Motor Yamaha ini semakin mantap. Di bekali mesin Full injection, membuat motor ini lebih irit tapi tetap Garang. Desain motor ini juga mengalami perubahan besar, melihat pendahulunya R25, Yamaha membekalinya gaya Sporty ful fire yang membuatnya tampil gagah.Untuk masalah harga motor ini masih terbilang standar untuk kelas Motor Sport, harganya masih dikisaran 50 an gan.
Harga Yamaha R25 ABS : Rp 59.000.000
Harga Yamaha R25 non ABS : Rp 53.000.000
Baca juga : Sepeda Motor Yamaha Jupiter Mx Cw 150 Injection Terbaru Di Indonesia

2. Yamaha MT 25


Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha MT 25
Motor Sport Yamaha ini juga tidk kalah garang dengan Yamaha YZF R25, Yamaha MT 25 dibekali mesin DOHC 4 langkah dengan kubikasi 249 cc. Mesin berpendingin cairan ini mampu menyemburkan tenga maksimal mencapai 26,5 kW pada 12.000 rpm dan juga torsi sebesar 22,6 Nm pada putaaran mesin 10.000 rpm. Selain itu, mesin yang digerakkan oleh transmisi manual 6 percepatan itu juga telah dibekali dengan teknologi Fuel Injection serta Transistorized Control Ignition. Kalau masalah Desain, tampang MT 25 benar-benar memperlihatkan aura street fighter abis dan sporty bangat. Yamaha mendesain headlight MT-25 dengan bentuk trapesium bersudut lancip dan tegas. Jika lampu utama Yamaha MT-25 menyala di tengah kegelapan, tampang motor ini akan menunjukkan aura misterius, agresif, namun tetap terlihat mewah.

Harga MT-25 : Rp 46.000.000

 3. Yamaha YZF R 15

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha YZF R 15
Untuk Jenis Motor Yamaha yang 150cc ada Motor Sport YZF R15, Motor sport ini juga didesain dengan tamapilan MotoGp untuk bodinya. Dengan mesin 149cc motor ini dapat mencapai tenaga maksimal 16.83 dk /8.500 rpm dan torsi puncaknya 15 Nm/7.500 rpm. Untuk Tipe mesinnya sendiri, Yamaha menggunakan tehnologi SOHC dengan 6 percepatan berbahan pendingin Cairan, silinder tunggal. Motor sport Yamaha ini juga sudah berteknologi Full injeksi yang membuat mesinnya berperforma tinggi tap irit BBM. Untuk urusan body, Yamaha R15 ini dibekali body yang mirip dengan Vixion, tapi terlihat lebih sangar dan Sporty. Untuk Kerangkanya sendiri dibuat dari bahan yang lebih ringan tapi tangguh, yang membentuk bodynya pun terlihat lebih ringan dengan bobot hanya 136 kg. Untuk harganya sendiri dibandrol : Rp 29,800,000.

4. Yamaha Vixion 150 FI


Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha Vixion 150 FI
Sebagai Motor versi facelift, Yamaha Vixion 150FI motor ini memang jadi pilihan paling masuk akal bagi pecinta motor sport kelas menengah tanah air. Ia performanya juga nggak kalah sih sama motor sport 150cc lainnya, yang harganya jauh diatas. Dengan mengandalkan mesin SOHC 4 valve Fuel Injection berkapasitas 149,8 cc, motor ini juga dilengkapi dengan pendingin cairan, yang membuat mesin tetap stabil kalaupun dibawa touring jarak jauh. Untuk tenaga maksimumnya sendiri mampu mencapai 16.59 PS pada putaran mesin 8.500 rpm dengan torsi maksimum yang dapat mencapai 14.5 Nm pada putaran mesin 7.500 rpm. Sedangkan untuk desainnya sendiri masih menggunakan desain terdahulu, yang mengandalkan desain tangki ala superbike, dan bodi ala motor sport versi facelift, yang membuatnya tampil gagah dan sporty bangat.

Harga Yamaha Vixion FI : Rp 24.400.000

5. Yamaha MT 15


Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha MT 15
Yamaha MT-15 menggunakan mesin turunan dari Yamaha YZF R-15, maksudnya untuk spesifikasi mesinnya masih sama dengan Yamaha R 15. Tapi untuk beberapa hal MT 15 beda dengan R15,, seperti Komperensi mesinnya yang cukup tinggi yaitu 10,4/1. Jadi bagi anda sebagai pengguna motor ini harus lebih hati-hati, karna agan harus menggunakan BBM jenis Pertamax atau bahan bakar minimum 91 oktan, demi menjaga performa motor untuk lebih maksimal. Untuk urusan Body Jenis Motor Yamaha yang ini lebih terlihat seperti MoGe dan Sporty bangat. Sepeda motor yang bersegmen street fighter ini, juga memiliki ukuran yang terlihat besar. Secara fisik, MT-15 memiliki ukuran keseluruhan 795 x 1,955 x 1,065 mm. Untuk ukuran orang Indonesia, dimensi ini memang cukup besar. Tapi untuk bobotnya sendiri, motor ini masih dibilangan rata-rata Motor Sport, yaitu seberat 135 kg saja.
Harga motor Yamaha MT-15 berada dikisaran  harga Rp 28-35 jutaan.

B. Merek Motor Yamaha Bebek

Jenis Motor Yamaha model ini juga ngga kalah lo sama Bebek Honda,, apalagi dengan hadirnya beberapa varian terbaru jenis ini. Sebut saja Jupiter MX King yang lagi tren sekarang ini, Honda bisa saja sebagai penguasa di pasar motor,, tapi jangan salah Yamaha dan Kawasaki masih lebih cepat diajang balapan,,,,, ha,,,,.. Betul, betul. Kali ini bang ucok mau ngajak teman-teman sekalian, membahas sedikit tentang motor Yamaha Bebek.


1. Yamaha MX KING 150 

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha MX KING 150
Untuk tahun 2016 ini,, menurut bang ucok bakalan terjadi persaingan ketat di katigori motor sport bebek 150cc. Yang sebelumnya kelas ini cuma diisi Satria Fu dari Suzuki, dengan hadirnya Jupiter MX 150cc dan Honda Sonic 150R tentunya bakal memperpanas suasana. Yamaha MX King sendiri memiliki mesin berkapasitas 149.7 cc dengan silinder tunggal, SOHC 4 katup, berpendingin Liquid Cooled dan memiliki kompresi pembakaran 10.4 : 1. Untuk kecepatan maksimumnya sendiri mampu menyemburkan tenaga  sebesar 15.4 PS pada putaran mesin 8.500 RPM dengan torsi maksimal mencapai 13.8 Nm pada putaran mesin 7.000 RPM.  Tenaga pada Yamaha Jupiter MX King 150 tersebut disalurkan melalui transmisi manual Full Cluth Centrifugal Wet yang memiliki 5 percepatan. Dengan tenaga tersebut, motor ini rasanya bakalan menyingkirkan lawan-lawanya diarea balapan. Untuk bodynya sendiri pastinya mggak kalah saing dengan Satria Fu, motor ini mengusung gaya motor sport yang membuatnya tampil gagah.

Harga Yamaha MX KING 150 : Rp 19.250.000
Harga Yamaha Jupiter MX 150 : Rp 18.450.000

 2. Yamaha Jupiter  Z F1

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha Jupiter  Z F1
Untuk motor bebek terbaru selanjutnya ada Yamaha Jupiter Z FI, motor ini masih seperti Jupiter keluaran sebelumnya, maksudnya masih menggunakan mesin berkapasitas 115cc. Untuk Spesifikasinya sendiri, Yamaha Jupiter Z FI menggunakan mesin 4 langkah 113,7 cc dengan SOHC 2 valve berpendingin udara. Untuk tenaga maksimumnya bisa mencapai 10.06 PS, dengan torsi maksimal mencapai 9.9 Nm. Dengan menggunakan mesin bertehnologi injeksi membuat motor ini makin irit, untuk jarak tempuh 69 Km cuma butuh 1 liter aja.  Terus untuk masalah desain, Yamaha melakukan banyak perubahan. Seperti fitur Sport-Strip Casting Wheel yang menghasilkan pionir velg dengan striping warna yang lebih sporty. Fitur New Furious Striping yang membuatnya sperti motor sport, ditambah sistem Aerodinamic Air Flow System yang akan memberikan sirkulasi udara lebih besar, sehingga suhu mesin akan tetap terjaga dalam kondisi yang stabil, meskipun dalam performa tinggi. Untuk harganya sendiri masih terbilang murah untuk kelasnya.

Harga Yamaha Jupiter  Z F1 : Rp 15.100.000

3. Yamaha FORCE

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha FORCE
Dengan mesin berkapasitas 114cc dengan tipe 2-Valve SOHC, 4 Langkah, dan berpendingin udara yang menggunakan silinder tunggal. Selain itu Yamaha Vorce juga mengaplikasikan teknologi Fuel Injection pada sistem mesinnya, dengan tekhnologi injeksi motor ini lebih irit dan ramah lingkungan. Untuk tenaga maksimumnya sendiri bisa mencapai 8,72 PS dengan torsi maksimal 9,53 Nm. Desainnya juga yang kompak, modern, dan ringan menunjukkan integritas motor bebek masa kini, ditambah lagi performa mesin yang lebih maksimal dengan teknologi injeksi menambah performanya tapi tetap irit BBM.

Harga  Yamaha Force : Rp 13.300.000

4. Yamaha Vega RR


Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha Vega RR
Untuk Jenis Motor Yamaha terahir dari kelaas bebek, kali ini bang ucok mau menawarkan Yamaha Vega RR. Dengan mesin berkapasitas 114 cc dan memiliki kompresi pembakaran 9,3 banding 1, Motor ini dapat menghasilkan tenaga maksimum 8,16 PS dengan torsi maksimum 8.3 Nm. Yang disalurkan melalui transmisi 4 percepatan sebagai mesin penggerak motor Yamaha ini.  Berbekal Tehnologi Fuel Injection, Yamaha Vega RR termasuk motor paling irit untuk kelasnya, karena sanggup menjangkau angka 46 km per liternya. Sedangkan untuk dimensinya sendiri, Yamaha memodifnya seramping mungkin yang membuat motor ini lebih lincah,,, bah anak panah yang dilepas dari busurnya. Dimensi dari Yamaha Vega RR adalah 1.930 x 660 x 1.055 mm dengan berat isi 98 kg saja. Dimensi yang simpel ini memudahkan perawatan dan untuk dimodifikasi.  Harganya sendiri termasuk yang paling murah dikelasnya.

Harga Yamaha Vega RR : Rp 12.650.000

C. Motor Yamaha Matic

Jenis Motor Yamaha Matic termasuk yang paling laris di pasar otomotif tanah air, memang untuk masalah perform, antara yamaha Matic dan Honda Matic bisa dibilang 11 12 lah,,, sama aja gan.... Terus untuk kelebihan Matic Yamaha apanya dong??? Kan Honda terkenal irit,, terus Yamaha gimana? Tah pertanyaan seperti inilah mungkin yang muncul dibenak kita. Kalau masalah irit,, menurut mas ucok Yamaha, Sujuki atau Honda semuanya sekaran sama-sama irit untuk masalah BBM. Kan peraturan pemerintah yang mengharuskan mengikuti Standar Emisi Euro 2 dan 3, mewajibkan semua Motor tanah air harus irit dan ramah lingkungan. Yang berimbas tidak beredarnya Motor Karburator, dan motor bermesin boros lainnya. Jadi mulai tahun 2014 sampai sekarang semua Motor pasti lebih mengutamakan produk yang irit, ramah lingkungan tentunya dengan performa yang cukup lumayan juga. Untuk lebih jelasnya kita lihat aja jenis motor Matic Yamaha dibawah ini :

1. Yamaha NMAX 

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha NMAX

Motor Yamaha NMAX 150 hadir sebagai penantang PCX 150 dari Honda. Untuk masalah performa, tentunya Matic Premium ini tak dirgukan lagi. Dibekali dengan mesin 4 Stroke (SOHC) 155 cc dengan rasio kompresi pembakaran 10.5:1.  Membuat Yamaha NMAX mampu menghasilkan tenaga maksimal yang mencapai 14.8 Hp pada 8.000 RPM dengan torsi maksimalnya mencapai 14.4 Nm pada 6.000 RPM. Dengan tenaga sebesar itu, membuat Motor ini lebih unggul satu tangga dari vendornya PCX, yang cuma punya tenaga 13.1 Hp 8.500 RPM dengan torsi maksimalnya 13.1 Nm 5.500 RPM. Ditambah lagi dengan teknologi Blue Core terbaru andalan Yamaha, membuat Yamaha NMAX semakin menghasilkan performa responsif tapi tetap hemat BBM. Untuk masalah desain body Yamaha NMAX tentunya juga masih bisa diunggulkan, sama-sama mengusung gaya Nike Bike sport premium, Yamaha NMAX lebih sedikit responsif karna memiliki bobot yang lebih ringan 3kg. Untuk urusan Tangki BBM Nmax juga lebih besar 1 literan dibanding sang Vendor, tapi untuk masalah irit PCX masih diunggulkan. Begitulah gan kalau mau kita banding-bandingkan, tapi yang perlu digaris bawahi dua-duanya sama-sama kuat,bagus,sporty dan tentunya jadi Motor Matic terbaik untuk kelasnya. Yang jadi pembeda menurut saya selera aja lah,,,,

Harga Yamaha NMAX ABS : Rp 27.900.000
Harga Yamaha NMAX Non ABS : Rp 23.500.000

2. Yamaha All New Soul GT




Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha All New Soul GT

Untuk bangku kedua dari Matic Yamaha, ada Yamaha All New Soul GT, dengan teknologi Blue Corenya, membuat motor ini magang dikelas teratas matic Yamaha dibawah NMAX. Dengan mesin berkapasitas 125 cc satu silinder serta teknologi SOHC serta memiliki kompresi pembakaran 9.5:1. Motor Matic ini sanggup memuntahkan daya maksimum mencapai 7.0 kw, pada putaran mesin 8000 RPM. Serta torsi maksimumnya bisa mencapai 9.6 Nm pada putaran 5500 RPM. Desain yang lebih tegas bergaya sport, serta dukungan tenaga gahar membuat motor ini jadi andalan dikelas 125cc.

Harga Yamaha GT 125 :  Rp 16.850.000
Harga Yamaha GT 125 Eagle eye : Rp 16.575.000

3. Yamaha Mio M3 125   


Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha Mio M3 125
Motor matic yang satu ini tentunya sudah dikenal sama semua orang, Motor Mio yang pernah jadi penguasa pasar motor Matic Indonesia, tentunya sudah tidak asing lagi bagi kita semua. Dengan melakukan banyak reformasi Motor Yamaha Mio terbaru, ahirnya resmi rilis lagi dengan nama Mio M3 125 FI. Untuk sektor mesin, Yamaha menambah ccnya jadi 125cc, dilengkapi tehnologi terbaru Blue Core terbaru membuat kecepatan mesinnya lebih cepat dibanding persi sebelumnya. Serta tehnologi Fuel injection membuat mesinnya hemat BBM, serta pendingin udara yang menetralkan mesin ketika perjalanan jauh. Untuk tenaga maksimumnya sendiri, dapat mencapai 7.0 Kw/8000 rpm dengan torsi maksimal mencapai 9.6 Nm/5500 rpm. Dimensinya yang ramping, sangat cocok sebagai kendaraan sehari-hari, apalagi untuk jalanan yang padat tentunya sangat berguna, karna mudah untuk dikendalikan.

Harga Yamaha MIO M3 125 : Rp 14.450.000


4. Yamaha Mio J FI

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha Mio J FI
Jenis Motor Yamaha yang satu ini berhasil memperoleh penjualan yamaha yang fantastis di pasar motor tanah air. Dengan desain yang sporty dan gaul bangat membuat motor ini laris manis dipasaran, apalagi performa mesinyya juga yang kalah keren tentunya jadi nilai tersendiri. Dengan mesin yang berkapasitas 115cc serta mesin 4 langkah, 2 valve, SOHC, dengan pendingin udara. Motor Matic ini mampu  menghasilkan tenaga hingga 7,75 PS di putaran 8.500 rpm dengan torsi puncak mencapai 8,5 Nm pada 5.000 rpm. Dengan mesin yang sudah bertehnologi FI, motor ini termasuk irit untuk masalah BBM. Serta dengan bandrol harga yang bersahabat tentunya, membuat motor ini jadi pilihan keluarga cerdas Indonesia.

Harga Yamaha Mio J : Rp 13.000.000



5. Yamaha X-Ride

Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha X-Ride
Motor Matic sport Yamaha X Ride, kali ini bang ucok mau mengajak para sobat pusatmotor tercinta membahas Motor Matic Sport ini. Motor yan satu ini memang sengaja mengusung tampilan yang beda, dengan kebanyakan motor matic tanah air. Motor Off Road ini memiliki Spesifikasi kapasitas mesin sebesar 113.69 cc, dengan daya maksimumnya 7,75 PS (5.7kW) pada putaran mesin 8500 RPM, serta torsi maksimum 8.5 Nm pada putaran mesin 5000 RPM. Dengan performa mesin seperti ini Yamaha X Ride mampu mendapatkan kecepatan maksimal 95 km/jam, cepat bangat kan. Mesinnya sendiri sudah menggunakan teknologi YMJET-FI Fuel Injection tehnologi yang jadi ciri khas produk Yamaha. Untuk tipe motor matic seperti Yamaha X Ride, memang belum ada di Indonesia sainganya sebenarnya Honda Zoomer X yang di pasarkan di tailand.

Harga Yamaha X-RIDE :  Rp 15.300.000

7. Yamaha Fino Sporty FI    


Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha Fino Sporty FI
Yamaha Fino merupakan motor matik yang dibalut desain klasik, sehingga memunculkan kesan unik bagi siapapun yang mengendarainya. Yamaha vino yang cool bangat ini sangat cocok bagi para cewek, apalagi melihat tampilannya yang unik dan unyu-unyu bangat. Dengan mesin 125cc bersilender tunggal, serta tehnologi Fuel Injection yang terhubung dengan ECU membuatnya lebih bertenaga. Untuk Total tenaga yang dapat dihasilkan Matic ini adalah 11.4 PS dengan torsi maksimum  10.4 Nm. Untuk desain Yamaha Vino sporty Fi, masih mempertahankan gaya lamanya.  

Harga Yamaha FINO FI : Rp 15.400.000

8. Yamaha Xeon RC


Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha Xeon RC
Jenis Motor Yamaha selanjutnya masih dari kelas 125cc gan,  yaitu Yamaha Xeon RC. Motor matic terbaru ini menggunakan mesin 125cc 4 langkah, SOHC, 2 valve dengan silinder tunggal. Untuk daya maksimumnya dapat mencapai 11,4 PS pada putaran 9000 RPM, dengan torsi maksimumnya mencapai 10.4 Nm pada putaran 6500 RPM. Tenaga tersebut disalurkan melalui  transmisi mesin otomatis berjenis V-Belt Matic, serta mesinnya juga sudah mengaplikasikan tehnologi YMJET-FI. Sedangkan untuk konsumsi BBMnya sendiri terbilang sangat irit, untuk jarak 65km cuma butuh 1liter saja. Sedangkan untuk desainnya Motor matic ini dilengkapi berbagai fitur unggulan, yakni bagian depan menerapkan Aerodinamic Cover Design yang terinspirasi dari desain pesawat tempur dan memiliki sistem auto head-light on. Seterusnya Sporty Striping dan Dynamic Color yang membuat warna Yamaha Xeon RC terlihat lebih Sporty.

Harga Yamaha XEON RC : Rp 15.750.000

9. Yamaha GT 125 Garuda



Kumpulan Jenis Motor Yamaha Indonesia
Yamaha GT 125 Garuda


Jenis Motor Yamaha terahir lahir dari Butir-butir Pancasila gan,,,,Hmmm. Ada-ada saja ya, untung nggak membawa nama para DPR,,, kacau, bisa ketuk palu nanti pas louncingnya. Motor ini memang tampil Indonesia bangat, lihat aja warnanya gan, yang mengusung Merah Putih dengan Lambang Garuda,,, sempurna. Tapi jangan salah, Motor ini cukup bertenaga lohh, layaknya Burung Garuda yang perkasa. Dengan mesin berkapasitas 125cc serta teknologi YM JET-FI, Yamaha GT 125 Garuda bisa melaju hingga mencapai 11,4 PD/9000 rpm. Untuk torsinya sendiri dapat mencapai tenaga maksimal 10,4 NM/6500 rpm, selain itu mesinnya juga hemat bahan bakar lohh. Motor ini dibekali desain Sporty yang energik, tentunya sesuai namanya juga. Sedangkan untuk harganya sendiri sangat bersahabat,,, gan, untuk sekelasnya.

Harga Yamaha GT 125 Garuda : Rp 16.500.000


Baca juga :  Foto , Gambar , dan Cara Modifikasi Motor Yamaha Rx King Paling Keren dan Info Daftar Harga Sepeda Motor Yamaha Terbaru 2016 Di Showroom

Sekian dulu yang dapat kami sampaikan gan,,,pembaca setia pusatmotor,, atas kekurangannya bang ucok memohon maap yang sebesar-besarnya. Jenis Motor Yamaha terbaru cukup sampai disini,, Assalamu alaikum.